Besok, Sidang Perdana Najib Kasus Pencucian Uang Anak Usaha 1MBD

Selasa, 2 April 2019 15:53 WIB

Najib Razak. REUTERS

TEMPO.CO, Jakarta - Mantan Perdana Menteri Najib Razak mengajukan permohonan peninjuan kembali putusan Pengadilan Federal untuk mencabut penundaan persidangan anak perusahaan dari program 1Malaysia Development Berhad atau 1MBD, yakni SRC International.

Najib didakwa terlibat korupsi dan dijerat 7 dakwaan dalam kasus penyalahgunaan kekuasaan, pencucian uang lewat transfer dana senilai 42 juta ringgit Malaysia ke rekening Najib di SRC International, anak perusahaan 1MDB.

Najib Razak. REUTERS


Baca: Pengadilan Malaysia Pertimbangkan Siaran Langsung Sidang Najib


Najib juga didakwa melakukan korupsi senilai 2.28 ringgit Malaysia dalam kasus pengelolaan dana 1MDB yang disidangkan di Pengadilan Tinggi hari Senin kemarin.

Pengacara Najib, Haviderjit Singh berharap permohonan kliennya untuk peninjauan kembali perkaranya diterima pengadilan Federal.

Advertising
Advertising

Pengadilan Federal hari ini mendengarkan permohonan Najib agar dirinya terlebih dahulu mengikuti sidang sidang SCR International besok, 3 April 2019.


Mantan PM Malaysia, Najib Razak, tiba di pengadilan untuk menjalani sidang perdana di Kuala Lumpur, Malaysia, Rabu, 4 Juli 2018. Dia dijerat tiga dakwaan kriminal tentang pelanggaran atas kepercayaan dan satu dakwaan lain mengenai penyalahgunaan kekuasaan berupa gratifikasi dalam skandal 1MDB. AP/Vincent Thian

Baca: Dituntut 25 Dakwaan, Najib Razak Bakal Habiskan Hidup di Penjara

Menurut Peraturan Pengadilan Federal pasal 137, permohonan pengujian kembali sebagai cara untuk mencegah terjadinya ketidakadila atau pelanggaran proses persidangan.

Dengan Pengadilan Federal menerima permohonan Najib, maka besok sebagai persidangan perdana Najib untuk kasus SRC International.

Jika dakwaan jaksa penuntut terbukti di pengadilan, maka Najib akan menjalani hukuman selama bertahun-tahun di penjara.


Baca: Skandal 1MDB, Najib Razak Diadili

Dana yang diselewengkan Najib Razak di SRC International dan 1MDB, menurut penuntut dari Amerika Serikat, digunakan untuk membeli pesawat jet pribadi, real estate mewah, benda seni karya Picasso dan Monet, perhiasan mewah untuk Rosmah Mansor, istrinya.

Berita terkait

Perusahaan Malaysia dan Jermat Minat Investasi di IKN, OIKN Sebut 3 LoI, Rencana Kantor Kedubes Pindah hingga..

2 hari lalu

Perusahaan Malaysia dan Jermat Minat Investasi di IKN, OIKN Sebut 3 LoI, Rencana Kantor Kedubes Pindah hingga..

Deputi Otorita IKN Agung Wicaksono menyatakan beberapa perusahaan dari Malaysia dan Jerman telah menyatakan minatnya untuk berinvestasi di IKN.

Baca Selengkapnya

KFC Malaysia Tutup 100 Gerai di Tengah Marak Aksi Boikot Pro-Israel

3 hari lalu

KFC Malaysia Tutup 100 Gerai di Tengah Marak Aksi Boikot Pro-Israel

KFC menutup 100 gerainya di Malaysia. Perusahaan mengaku karena ekonomi sulit. Media lokal menyebut karena terdampak boikot pro-Israel.

Baca Selengkapnya

8 Makanan Oleh-Oleh Khas Malaysia yang Kekinian dan Murah

4 hari lalu

8 Makanan Oleh-Oleh Khas Malaysia yang Kekinian dan Murah

Saat melancong ke Malaysia, jangan lupa membeli oleh-oleh khas Malaysia yang kekinian dan murah. Berikut ini rekomendasinya.

Baca Selengkapnya

Bukan Hanya Malaysia , 3 Negara Asia Tenggara ini Pernah Lakukan Pencurian Ikan di Indonesia

5 hari lalu

Bukan Hanya Malaysia , 3 Negara Asia Tenggara ini Pernah Lakukan Pencurian Ikan di Indonesia

Sejumlah nelayan dari negara tetangga beberapa kali terlibat pencurian ikan di perairan Indonesia

Baca Selengkapnya

Desain Unik Skywalk Terpanjang di Dunia yang Baru Dibuka di Langkawi

5 hari lalu

Desain Unik Skywalk Terpanjang di Dunia yang Baru Dibuka di Langkawi

Langkawi menyuguhkan objek wisata baru berupa skywalk dengan desain untuk

Baca Selengkapnya

Piala Asia U-23 2024: Timnas U-23 Indonesia Jadi Satu-satunya Negara Asia Tenggara yang Melaju ke Semifinal

6 hari lalu

Piala Asia U-23 2024: Timnas U-23 Indonesia Jadi Satu-satunya Negara Asia Tenggara yang Melaju ke Semifinal

Timnas U-23 Indonesia akan berduel melawan Uzbekistan di semifinal Piala Asia U-23 2024 pada senin malam WIB, 29 April 2024.

Baca Selengkapnya

Polisi Gagalkan Penyelundupan Pekerja Migran di Badau Perbatasan Indonesia-Malaysia

6 hari lalu

Polisi Gagalkan Penyelundupan Pekerja Migran di Badau Perbatasan Indonesia-Malaysia

Supriyanto mengatakan puluhan pekerja migran tersebut rata-rata berasal dari Provinsi Sulawesi Selatan dan Nusa Tenggara Barat (NTB).

Baca Selengkapnya

Giliran KKP Tangkap Kapal Asing Malaysia yang Menangkap Ikan di Selat Malaka

7 hari lalu

Giliran KKP Tangkap Kapal Asing Malaysia yang Menangkap Ikan di Selat Malaka

KKP meringkus satu kapal ikan asing ilegal berbendera Malaysia saat kedapatan menangkap ikan di Selat Malaka.

Baca Selengkapnya

KKP Tangkap Kapal Malaysia Pencuri Ikan yang Tercatat sudah Dimusnahkan tapi Masih Beroperasi

8 hari lalu

KKP Tangkap Kapal Malaysia Pencuri Ikan yang Tercatat sudah Dimusnahkan tapi Masih Beroperasi

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menangkap kapal pencuri ikan berbendera Malaysia. Kapal itu tercatat sudah dimusnahkan tapi masih beroperasi

Baca Selengkapnya

Jokowi Keluhkan Banyak Masyarakat Berobat ke Luar Negeri, Ini 3 Negara Populer Tujuan Wisata Medis WNI

8 hari lalu

Jokowi Keluhkan Banyak Masyarakat Berobat ke Luar Negeri, Ini 3 Negara Populer Tujuan Wisata Medis WNI

Presiden Jokowi mengeluhkan hilangnya Rp 180 triliun devisa karena masih banyak masyarakat berobat ke luar negeri.

Baca Selengkapnya