Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Urai Kemacetan Mudik Lebaran 2023, Ini Kesiapan Infrastruktur, Rekayasa Lalu Lintas hingga Pengalihan Trafik

image-gnews
Pemudik terjebak kemacetan saat pemberlakuan sistem satu arah (one way) di Jalur Selatan, Malangbong, Kabupaten Garut, Jawa Barat, Kamis 20 April 2023. Polda Jawa Barat memberlakukan rekayasa lalu lintas sistem satu arah dari Limbangan, Garut, menuju Tasikmalaya dan sebaliknya untuk mengurai kemacetan pada arus mudik Lebaran. ANTARA FOTO/Adeng Bustomi
Pemudik terjebak kemacetan saat pemberlakuan sistem satu arah (one way) di Jalur Selatan, Malangbong, Kabupaten Garut, Jawa Barat, Kamis 20 April 2023. Polda Jawa Barat memberlakukan rekayasa lalu lintas sistem satu arah dari Limbangan, Garut, menuju Tasikmalaya dan sebaliknya untuk mengurai kemacetan pada arus mudik Lebaran. ANTARA FOTO/Adeng Bustomi
Iklan

Rekayasa Lalu Lintas

Rekayasa lalu lintas menjadi salah satu upaya mengurai kemacetan di jalan tol. Jasa Marga memberlakukan rekayasa lalu lintas berupa contraflow dan one way, yang bersamaan ganjil genap.

Dinukil dari Instagram @ntmc_polri, berikut adalah jadwal rekayasa lalu lintas. Pada arus mudik, contraflow dilakukan mulai KM 47 Karawang Barat sampai KM 72 Cikatama.

Sedangkan one way diberlakukan mulai KM 72 Cikatama hingga KM 414 GT Kalikangkung. Kedua sistem ini dilakukan mulai 18 hingga 21 April 2023 pukul 08.00-24.00 WIB.

Untuk jadwal rekayasa lalu lintas pada arus balik, one way diberlakukan mulai KM 414 GT Kalikangkung sampai KM 72 Cikatama. Sedangkan contraflow mulai KM 72 Cikatama hingga KM 47 Karawang Barat.

Rekayasa lalu lintas tersebut berlaku pada:

  • 24 April 2023 pukul 14.00-24.00 WIB;
  • 25 hingga 26 April 2023 pukul 08.00-08.00 WIB;
  • 26 April 2023 pukul 14.00-24.00 WIB;
  • 30 April 2023 pukul 08.00-24.00 WIB;
  • 1 hingga 2 Mei 2023 pukul 08.00-08.00 WIB.

Meski sudah dibuat jadwal, pelaksanaan rekayasa lalu lintas tersebut mengalami perubahan sesuai situasi di lapangan. Update rekayasa lalu lintas diumumkan di Instagram @ntmc_polri.

Misalnya, pada hari pertama mudik 18 April 2023. Perubahan rekayasa lalu lintas diumumkan dalam unggahan di @ntmc_polri, "FYI REKAYASA LALULINTAS ONEWAY DI HARI PERTAMA MUDIK YANG DIJADWALKAN SELESAI PADA PUKUL 24.00 WIB HARI INI (18 APRIL 2023) MAZIH AKAN TERUS DILANJUTKAN. PERPANJANGAN REKAYASA LALULINTAS ONEWAY DIPERKIRAKAN AKAN BERAKHIR PADA RABU 19 APRIL 2023 PUKUL 12.00 WIB."

Hal ini pun dikomentari warganet. Sebagian menilai pengumuman tersebut terlalu mendadak.

"baru di update 29 mnt yg lalu.. saya komen pkl 00.36, berarti skitar pkl 00.00 br diputuskan ya pak? bok dari jam 18.00 tadi gt loh pak.. emg mudik doang, kita mau plg ke jakarta pak," tulis @markusajah di kolom komentar.

"Gak makesense update kalian. Harusnya sblm jam 00.00 update supaya gak kacau begini. Org2 keburu stuck di tol. Hadeh welcome to 062," komentar @indra_pasaribu.

"Pikirkan yg mudik dr timur ke barat jg dong, dan ksh infonya jgn mendadak bgtu kan org yg sudah siap2 mau ke jkt dijam berakhir one way jd bisa siap2," ujar @rospary. 

Selanjutnya: Pengalihan Trafik dari Merak - Bakauheni

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


YLKI Kirim Surat ke Satgas Pasti, Minta Pemberantasan Pinjol Sampai ke Akarnya

14 jam lalu

Ilustrasi: Rio Ari Seno
YLKI Kirim Surat ke Satgas Pasti, Minta Pemberantasan Pinjol Sampai ke Akarnya

Kabid Pengaduan YLKI Rio Priambodo mengungkapkan, lembaganya telah mengirim surat kepada Satgas Pasti terkait aduan konsumen Pinjol ilegal.


Mahasiswa FIA UI Gelar Company Visit ke Jasa Marga Toll Road Command Center

17 jam lalu

Mahasiswa FIA UI Gelar Company Visit ke Jasa Marga Toll Road Command Center

PT Jasa Marga (Persero) Tbk kembali menerima agenda Company Visit dari para Mahasiswa Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Indonesia (FIA UI), Program Studi Ilmu Administrasi Niaga, ke Jasa Marga Tollroad Command Center (JMTC) untuk belajar sekaligus mengenal proses bisnis dan digitalisasi layanan operasional Jasa Marga


Kemenhub Tetapkan 17 Bandara Internasional, Berikut Daftarnya

1 hari lalu

Bandara Komodo, Labuan Bajo, NTT, Senin, 8 Mei 2023, jelang KTT ASEAN. TEMPO/Daniel A. Fajri
Kemenhub Tetapkan 17 Bandara Internasional, Berikut Daftarnya

Kemenhub akan terus mengevaluasi penataan bandara secara umum, termasuk bandara internasional.


YLKI: Pemerintah Mesti Lebih Tegas Menindak Pinjol Ilegal, hingga Mengusut Aliran Dana dan Investor

1 hari lalu

Ilustrasi Pinjaman Online. Freepix: Rawpixel.com
YLKI: Pemerintah Mesti Lebih Tegas Menindak Pinjol Ilegal, hingga Mengusut Aliran Dana dan Investor

Satgas Pasti menemukan 537 entitas pinjol ilegal di sejumlah situs dan aplikasi sepanjang Februari hingga Maret 2024.


Waka BIN Apresiasi Generasi Muda Hindu dalam Acara Dharma Santi Nasional

2 hari lalu

Wakil Ketua Badan Intelijen Negara (BIN) Letjen TNI I Nyoman Cantiasa turut hadir dalam acara Dharma Santi Nasional di di Balai Komando Kopasus, Cijantung, Jakarta, Kamis, 25 April 2024. Foto: Istimewa
Waka BIN Apresiasi Generasi Muda Hindu dalam Acara Dharma Santi Nasional

Wakil Ketua Badan Itelijen Negara (BIN) I Nyoman Cantiasa mengapresiasi acara puncak Dharma Santi Nasional Hari Suci Nyepi Saka 1946.


Terkini: Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat, TKN Prabowo-Gibran Sebut Susunan Menteri Tunggu Jokowi dan Partai

2 hari lalu

Ilustrasi pesawat (Pixabay)
Terkini: Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat, TKN Prabowo-Gibran Sebut Susunan Menteri Tunggu Jokowi dan Partai

Anggota Komisi V Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Sigit Sosiantomo mengatakan penetapan tarif tiket pesawat harus memperhatikan daya beli masyarakat.


Menhub Budi Karya Minta Jepang Berkoordinasi dengan BUMN soal Pengembangan Konektivitas Transportasi IKN

2 hari lalu

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi di Stasiun Pasar Senen, Jakarta Pusat, Senin, 8 April 2024. TEMPO/Daniel A. Fajri
Menhub Budi Karya Minta Jepang Berkoordinasi dengan BUMN soal Pengembangan Konektivitas Transportasi IKN

Menhub Budi Karya membahas rencana pengembangan jaringan transportasi di Ibu Kota Negara atau IKN Nusantara dengan Jepang.


Cara Download Safe Exam Browser untuk Tes Online BUMN 2024

2 hari lalu

Berikut ini cara download Safe Exam Browser untuk tes online pertama Rekrutmen Bersama BUMN 2024 bagi perangkat Windows atau MacOS. Foto: Safe Exam Browser
Cara Download Safe Exam Browser untuk Tes Online BUMN 2024

Berikut ini cara download Safe Exam Browser untuk tes online pertama Rekrutmen Bersama BUMN 2024 bagi perangkat Windows atau MacOS.


Jadwal Lengkap Tes Rekrutmen Bersama BUMN 2024 dan Jenis Tesnya

2 hari lalu

Berikut ini jadwal lengkap tes Rekrutmen Bersama BUMN 2024, mulai dari trial test, tes online 1, tes online 2, hingga tes seleksi di BUMN. Foto: Koran Tempo
Jadwal Lengkap Tes Rekrutmen Bersama BUMN 2024 dan Jenis Tesnya

Berikut ini jadwal lengkap tes Rekrutmen Bersama BUMN 2024, mulai dari trial test, tes online 1, tes online 2, hingga tes seleksi di BUMN.


Profil Jalan Tol MBZ dan Sengkarut dalam Pembangunannya Ada Dugaan Korupsi

2 hari lalu

Mobil melintas di Jalan Tol Layang Jakarta-Cikampek di Jatibening, Bekasi, Jawa Barat, Senin, 12 April 2021.  Peresmian ini dengan Latar belakang pemberian nama Jalan Tol MBZ Sheikh Mohamed Bin Zayed sebagai penghormatan bagi UAE yang telah melakukannya lebih dulu menyematkan nama Presiden Joko Widodo pada salah satu jalan tol strategis di Negara tersebut. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Profil Jalan Tol MBZ dan Sengkarut dalam Pembangunannya Ada Dugaan Korupsi

Pembangunan tol MBZ (Mohamed Bin Zayed) diusut Kejaksaan Agung. Berikut profil Jalan Tol MBZ yang sebelumnya bernama Jalan Layang Japek II.