Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Was-was Risiko Kecelakaan di Tengah Ledakan Mobilisasi saat Nataru

image-gnews
Kendaraan terjebak macet di ruas Tol Dalam Kota, Jakarta, Rabu, 23 Desember 2020. PT Jasa Marga (Persero) memprediksi puncak arus libur Natal 2020 di wilayah Jabodetebak akan terjadi pada Kamis, 24 Desember 2020. ANTARA/Hafidz Mubarak A
Kendaraan terjebak macet di ruas Tol Dalam Kota, Jakarta, Rabu, 23 Desember 2020. PT Jasa Marga (Persero) memprediksi puncak arus libur Natal 2020 di wilayah Jabodetebak akan terjadi pada Kamis, 24 Desember 2020. ANTARA/Hafidz Mubarak A
Iklan

Dari Udara ke Penyeberangan

Transportasi jalur laut juga diperkirakan akan melonjak. PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) mencatat Pergerakan penumpang dan kendaraan yang menyeberang dari Pelabuhan Merak menuju Pelabuhan Bakauheni terpantau mulai ramai dan mengalir lancar pada Minggu 18 Desember 2022 sore atau memasuki H-7 periode Angkutan Nataru. 

ASDP mencatat jumlah kapal yang beroperasi sebanyak 31 unit kapal atau naik 15 persen dibandingkan realisasi tahun lalu. Trip kapal juga mengalami kenaikan 24 persen dari 85 trip pada tahun lalu menjadi 105 trip. Adapun, realisasi total penumpang mencapai 37.902 orang atau naik 15 persen dibandingkan realisasi periode yang sama tahun lalu sebanyak 33.000 orang. 

Ihwal penumpang kendaraan roda dua, tahun ini mencapai 1.002 unit atau naik 55 persen dibandingkan realisasi tahun lalu, sedangkan roda 4 pribadi tercatat sebanyak 4.270 unit atau naik 4 persen dibandingkan realisasi periode sama tahun lalu sebanyak 4.120 unit.

"Total seluruh kendaraan tercatat 8.960 unit yang telah menyeberang dari Jawa ke Sumatra pada H-7 atau naik 10 persen dibandingkan realisasi periode sama tahun lalu sebanyak 8.115 unit," ujarnya melalui keterangan resmi, dikutip Senin 19 Desember 2022.

ASDP pun memastikan prasarana dan sarana penyeberangan di Merak-Bakauheni dipastikan telah siap, di mana berdasarkan hasil rampcheck yang dilakukan BPTD pada 22 Oktober 2022 untuk kapal, dan 2-4 November 2022 untuk dermaga, tercatat 62 kapal dan 7 dermaga siap beroperasi melayani Nataru.

Strategi layanan penyeberangan yang telah disiapkan ASDP adalah jika kondisi operasi berjalan normal, maka pola pengoperasian kapal akan dilakukan sesuai jadwal. Selanjutnya, jika kondisi operasi berlangsung padat, maka akan dilakukan opsi penambahan jadwal operasi kapal oleh Balai Pengelola Transportasi Darat (BPTD) selaku regulator, lalu penambahan trip, dan kuota. ASDP pun akan menerapkan pola percepatan layanan bongkar muat kapal (port time), penambahan kuota, dan alternatif pelabuhan perbantuan.

Ancang-ancang ledakan mobilitas masyarakat pada Nataru ini juga menjadi perhatian Presiden Joko Widodo alias Jokowi. Ia turut memperingatkan prediksi pergerakan 44 juta warga semalam Nataru mendatang. Ia menyampaikan hal itu dalam rapat terbatas persiapan natal dan tahun baru. Jokowi ingin para menterinya sigap membuat kebijakan untuk mengawal mobilitas itu.

"Saya ingin berikan peringatan, hati-hati terhadap survei Badan Kebijakan Transportasi, ada potensi pergerakan 44 juta orang di Natal dan tahun baru," kata Jokowi, Senin, 19 November 2022. 

Baca Juga: Menjelang Libur Nataru, Ratusan Ribu Kendaraan Mulai Tinggalkan Jabodetabek

Ikuti berita terkini dari Tempo di Google News, klik di sini.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Menhub Minta Perusahaan Sediakan Fasilitas Mudik Gratis Lebaran

18 Januari 2024

Pekerja tengah mengangkut sepeda motor yang sudah di bungkus untuk dikirim menggunakan armada kereta api di Stasiun Kampung Bandan, Jakarta, Selasa 11 April 2023. Lewat program mudik motor gratis Lebaran 2023 Kementerian Perhubungan ini, pemudik dapat mengangkut sepeda motor ke dalam gerbong kereta secara gratis dengan jumlah kuota angkut mudik motor gratis Lebaran 2023 yang disediakan Kemenhub sebanyak 10.440 sepeda motor untuk tiga jalur kereta antara lain Utara, Selatan dan Tengah. Tempo/Tony Hartawan
Menhub Minta Perusahaan Sediakan Fasilitas Mudik Gratis Lebaran

Budi Karya mengatakan sebanyak 8.371 penumpang dan 294 sepeda motor mengikuti program mudik gratis Nataru yang diselenggarakan Kemenhub.


Pinjol Ilegal Naik 10 Persen saat Nataru, OJK: Modus Salah Transfer

12 Januari 2024

Suasana pelayanan kontak 157 Otoritas Jasa Keuangan di Jakarta, Rabu, 6 Desember 2023.  Otoritas Jasa keuangan (OJK) terus meningkatkan koordinasi, integrasi dan kerja sama di antara berbagai bidang organisasi di OJK untuk semakin memperkuat pengawasan lintas bidang di industri jasa keuangan. Tempo/Tony Hartawan
Pinjol Ilegal Naik 10 Persen saat Nataru, OJK: Modus Salah Transfer

OJK memberikan sejumlah tips kepada para pelapor maupun kepada masyarakat untuk mengantisipasi penipuan pinjol ilegal.


Selama Libur Nataru, KA Bandara Medan Angkut 158.757 Penumpang, Naik 685 Persen dari Tahun Lalu

10 Januari 2024

Bandara Kualanamu, Sumatera Utara.
Selama Libur Nataru, KA Bandara Medan Angkut 158.757 Penumpang, Naik 685 Persen dari Tahun Lalu

KA Bandara di Medan, yang melayani 24 perjalanan KA Bandara Kualanamu dan 20 perjalanan KA Srilelawangsa.


Kepala BPH Migas: Penyaluran BBM Selama Nataru 2023 Aman Meski Ada Bencana Alam

9 Januari 2024

Sopir tangki PT Pertamina (persero) secara mandiri mengisi pasokan tangki BBM di Terminal BBM Pengapon,  Semarang, Jawa Tengah, Minggu 17 April 2023.  Secara nasional PT Pertamina (persero) memproyeksikan akan terjadi peningkatan kebutuhan BBM jenis Pertalite, Pertamax, dan Pertamax Turbo pada masa angkutan Lebaran 2023 sebesar 10,3 persen dari kondisi normal, sejumlah antisipasi untuk mengamankan kebutuhan cadangan pasokan BBM dilakukan diantaranya yakni dengan menyiapkan mobil tangki yang siap siaga atau stand by sebanyak 201 unit atau meningkat 57 unit dari hari biasa. ANTARA FOTO/Aji Styawan
Kepala BPH Migas: Penyaluran BBM Selama Nataru 2023 Aman Meski Ada Bencana Alam

Laporan Kepala BPH Migas terkait evaluasi pelaksanaan dan penutupan Posko Nataru 2023/2024 dalam sektor BBM.


BPH Migas Ungkap Alasan Pemadaman Listrik di Sejumlah Daerah saat Nataru

9 Januari 2024

Kantor Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas Bumi (BPH Migas) Jakarta. TEMPO/Eko Siswono Toyudho
BPH Migas Ungkap Alasan Pemadaman Listrik di Sejumlah Daerah saat Nataru

Penjelasan BPH Migas terkait pemadaman listrik yang terjadi di beberapa daerah saat periode Natal dan Tahun Baru 2024.


KAI Commuter Layani 14,8 Juta Penumpang KRL Selama Periode Natal dan Tahun Baru

9 Januari 2024

KRL tujuan Bogor - Jakarta melintas di Stasiun Kalibata, Jakarta, Kamis 2 November 2023. PT Kereta Commuter Indonesia (KCI) atau KAI Commuter meningkatkan perubahan maksimal kecepatan perjalanan pada lintas tersebut meningkat dari sebelumnya 70 km/jam menjadi 80 km/jam. TEMPO/Subekti.
KAI Commuter Layani 14,8 Juta Penumpang KRL Selama Periode Natal dan Tahun Baru

Selama hari libur Nataru data volume pengguna tertinggi pada 30 Desember 2023 yaitu sebanyak 859.564 penumpang KRL.


Jumlah Pelanggan Kereta Api Angkutan Nataru di KAI Daop 9 Jember Tembus 171 Ribu Orang

8 Januari 2024

KA Pandalungan rute Gambir-Jember. Dok. PT KAI
Jumlah Pelanggan Kereta Api Angkutan Nataru di KAI Daop 9 Jember Tembus 171 Ribu Orang

KAI Daop 9 Jember melayani total 171.609 pelanggan KA atau rata-rata 9.534 pelanggan per hari selama pelaksanaan posko Nataru 2023/2024.


PT KAI Layani 3,5 Juta Penumpang selama Periode Nataru, Naik 27 Persen

8 Januari 2024

Sejumlah penumpang menunggu kedatangan kereta api di Stasiun Surabaya Gubeng, Surabaya, Jawa Timur, Sabtu 30 Desember 2023. PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daop 8 Surabaya mencatat penumpang kereta api pada hari ini sebanyak 23.102 penumpang yang berangkat dari stasiun-stasiun di wilayah kerjanya dengan keberangkatan penumpang terbanyak di Stasiun Surabaya Gubeng sebanyak 7.504 penumpang, Stasiun Surabaya Pasarturi sebanyak 6.474 penumpang dan Stasiun Malang sebanyak 4.818 penumpang. ANTARA FOTO/Didik Suhartono
PT KAI Layani 3,5 Juta Penumpang selama Periode Nataru, Naik 27 Persen

PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI melayani 3.505.787 penumpang selama masa Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 atau Nataru 2023/2024.


Bandara Soekarno-Hatta Layani 17.877 Penerbangan Selama Nataru, Ini Rute Domestik dan Internasional Paling Diminati

8 Januari 2024

Suasana kepadatan penumpang di Bandara Soekarno-Hatta pada H-3 Lebaran atau 19 April 2023, yang merupakan puncak arus mudik Lebaran 2023. TEMPO/JONIANSYAH HARDJONO
Bandara Soekarno-Hatta Layani 17.877 Penerbangan Selama Nataru, Ini Rute Domestik dan Internasional Paling Diminati

Bandara Soekarno-Hatta melayani sebanyak 17.877 penerbangan selama periode Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 (Nataru).


Selama Nataru, Jumlah Penumpang Pesawat di Bandara AP II Tembus 4,2 Juta Orang

7 Januari 2024

Calon penumpang pesawat memindai paspor dan pengenalan wajah di pintu otomatis (autogate) pemeriksaan imigrasi, Terminal 3 Bandara Internasional Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Rabu, 3 Januari 2024. Direktorat Jenderal Imigrasi Bandara Soekarno Hatta meresmikan 68 autogate baru di Terminal 3, dan 10 autogate baru di Terminal 2 untuk mempermudah dan memperketat layanan pemeriksaan imigrasi bagi penumpang. ANTARA FOTO/Sulthony Hasanuddi
Selama Nataru, Jumlah Penumpang Pesawat di Bandara AP II Tembus 4,2 Juta Orang

PT Angkasa Pura II yang mengelola 20 bandara sepanjang masa libur Nataru kemarin tercatat melayani 4,2 juta penumpang pesawat.