Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Penumpang Sepi, Maskapai Berlomba Menjadi Kurir

image-gnews
Lion Parcel menandatangani kerjasama dengan Pos Indonesia, di Jakarta, Rabu, 21 Februari 2018. (Foto: Dok. Pos Indonesia)
Lion Parcel menandatangani kerjasama dengan Pos Indonesia, di Jakarta, Rabu, 21 Februari 2018. (Foto: Dok. Pos Indonesia)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Hari mengancik sore ketika Ahmad, 24 tahun, semakin sibuk memindai kode batang paket retail yang akan diangkut dari Jakarta ke luar kota. Pegawai PT Lion Express, anak perusahaan maskapai Lion Air di sektor jasa pengiriman logistik dengan nama beken Lion Parcel, ini mesti menuntaskan pendataan barang sebelum setumpuk paket diberangkatkan ke Bandar Udara Internasional Soekarno-Hatta. “Kami kejar cepat supaya tiba di tujuan besok pagi,” ujar Ahmad di kantor Lion Parcel, Kedoya, Jakarta Barat, Senin lalu.

Baca juga: 11.626 Kursi Tiket Pesawat Dijual Murah Tiap Selasa, Kamis, Sabtu

Sebelum diterbangkan, ribuan paket itu mesti dikemas ulang di gedung pusat Lion Parcel. Gedung lima lantai itu milik Kusnan Kirana—bos Lion Air Group yang juga kakak kandung Rusdi Kirana, pendiri PT Lion Mentari Airlines. Kantor di Kedoya yang dulunya asrama pramugari itu kini disulap jadi lokasi transit logistik. Dari sana, sedikitnya 14 ton barang tiba setiap hari dari berbagai lokasi di Jabodetabek untuk dikirim ke luar kota. 

Chief Commercial Officer PT Lion Express, Victor Ary Subekti, tak bisa menyembunyikan kegembiraannya ketika memaparkan pembukuan bulan lalu. Sepanjang Juni, volume barang yang dikirimkan Lion Parcel melonjak 30 persen. “Kalau sebelumnya 9-10 ton sehari,” kata Victor.

Lion Air memang tengah serius menggarap pasar kargo. Sayap bisnis ini digadang-gadang menjadi penopang keuangan perseroan di tengah musim sepi penumpang. Tak hanya bersifat musiman, penurunan jumlah penumpang pesawat berpotensi terjadi di tengah sentimen negatif di industri penerbangan. Enam bulan terakhir, misalnya, jumlah pengguna moda udara terus anjlok seiring dengan lonjakan harga tiket. (Koran Tempo edisi 18 Juni 2019, “Penumpang Hengkang”.)

Dioperasikan pada 2014, Lion Parcel terus mencatatkan pertumbuhan volume layanan. Pada masa awal memulai bisnis logistik, Lion hanya mengirim paket ratusan kilogram per tahun. Kini, lima tahun berselang, pengiriman barang Lion tumbuh sepuluh kali lipat dengan pertambahan volume 5.000 ton per tahun. “Tahun ini kami targetkan 25 juta kilogram, sedangkan dua tahun lalu volume pengiriman logistik sudah mencapai 10 juta kilogram,” kata Victor. Saat ini, perseroan melayani angkutan kargo ke 87.200 destinasi. 

Baca juga: Pemerintah Gelar Rapat Penurunan Harga Tiket Pesawat Sore Ini

Pesaingnya, PT Garuda Indonesia Persero Tbk, tak kalah agresif mengejar pertumbuhan kargo udara. Maskapai pelat merah itu malah telah mendatangkan empat unit pesawat khusus angkutan barang atau freighter ke Tanah Air. 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Terpopuler: Presiden Jokowi Wanti-wanti Pola Baru TPPU, Gunung Ruang Erupsi Sejumlah Maskapai Batalkan Penerbangan

5 jam lalu

Presiden Jokowi (tengah) melihat proses pembagian sembako untuk warga di pintu Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, Sabtu, 6 April 2024. Sebanyak 1000 paket sembako dibagikan Presiden Joko Widodo untuk warga Bogor di bulan Ramadan 1445 Hijriyah. ANTARA/Arif Firmansyah
Terpopuler: Presiden Jokowi Wanti-wanti Pola Baru TPPU, Gunung Ruang Erupsi Sejumlah Maskapai Batalkan Penerbangan

Presiden Joko Widodo atau Jokowi mengingatkan untuk waspada terhadap pola baru tindak pidana pencucian uang (TPPU) yang berbasis teknologi.


Tanggapan Lion Air Terkait Penangkapan 2 Karyawan dalam Kasus Penyelundupan Narkoba Jalur Udara

15 jam lalu

Corporate Communication Strategic of Lion Air, Danang Mandala Prihantono, memberikan keterangan terkait pelaporan perundungan yang dilakukan terhadap Pilot Loin Air, di Kantor Pusat Lion Air, Jakarta. 30 Agustus 2018. TEMPO/Chitra Paramaesti.
Tanggapan Lion Air Terkait Penangkapan 2 Karyawan dalam Kasus Penyelundupan Narkoba Jalur Udara

Manajemen Lion Air angkat bicara terkait informasi penangkapan dua karyawan maskapai itu dalam kasus penyelundupan narkoba melalui jalur udara.


Bareskrim Ungkap Peredaran Narkoba Melalui Jalur Udara, 2 Petugas Lion Air Terlibat

18 jam lalu

Wakil Direktur Tindak Pidana Narkoba Badan Reserse Kriminal Umum (Bareskrim) Komisaris Besar Arie Ardian (dua dari kanan) menunjukkan barang bukti dari penangkapan 24 kilogram sabu dan ekstasi sebanyak 1.840 di Gedung Mabes Polri, Kamis, 18 April 2024. Pengungkapan dua kasus peredaran narkotika itu dilakukan sejak 22 Maret 2024 dan 4 April lalu. TEMPO/Ihsan Reliubun
Bareskrim Ungkap Peredaran Narkoba Melalui Jalur Udara, 2 Petugas Lion Air Terlibat

Bareskrim Polri menangkap jaringan pengedar narkoba yang melintas melewati jalur udara.


Gunung Ruang Erupsi, Sejumlah Penerbangan dari Bandara Soekarno-Hatta ke Manado Dibatalkan

19 jam lalu

Batik Air. Dok. Lion Group
Gunung Ruang Erupsi, Sejumlah Penerbangan dari Bandara Soekarno-Hatta ke Manado Dibatalkan

Sejumlah penerbangan dari Bandara Soekarno-Hatta (CGK) tujuan Manado (MDC) Sulawesi Utara dan sebaliknya dibatalkan dampak dari Gunung Ruang Erupsi.


Bandara Sam Ratulangi Ditutup karena Gunung Ruang Erupsi, Maskapai Diimbau Beri Kompensasi ke Penumpang

22 jam lalu

Suasana di Bandara Samrat para penumpang telah berada di ruang tunggu untuk menunggu keberangkatan, di Manado, Kamis 18 April 2024. ANTARA/Nancy L Tigauw.
Bandara Sam Ratulangi Ditutup karena Gunung Ruang Erupsi, Maskapai Diimbau Beri Kompensasi ke Penumpang

Maskapai diimbau untuk memberi kompensasi ke penumpang yang terimbas penutupan sementara Bandara Sam Ratulangi akibat erupsi Gunung Ruang.


Bareskrim Tangkap Dua Pegawai Maskapai Swasta, Diduga Selundupkan Narkoba ke Kabin Pesawat

1 hari lalu

Direktur Tindak Pidana Narkoba Brigjen Pol. Mukti Juharsa. (ANTARA/Laily Rahmawaty
Bareskrim Tangkap Dua Pegawai Maskapai Swasta, Diduga Selundupkan Narkoba ke Kabin Pesawat

Dua pegawai maskapai swasta yang diduga sebagai kurir narkoba itu ditangkap saat tiba di Bandara Soekarno-Hatta.


Simak Aturan dan Batas Maksimum Bawa Bagasi ke Pesawat Lion Air Group

1 hari lalu

Pesawat Lion Air. FOTO/Instagram/LionAir
Simak Aturan dan Batas Maksimum Bawa Bagasi ke Pesawat Lion Air Group

Setiap maskapai memiliki aturan berbeda tentang batas maksimum bagasi yang dapat dibawa oleh setiap penumpang.


10 Maskapai Penerbangan dengan Tiket Termahal di Dunia

2 hari lalu

Ini dia deretan maskapai penerbangan dengan tiket termahal di dunia, ada yang mencapai Rp671 juta untuk sekali perjalanan. Foto: Canva
10 Maskapai Penerbangan dengan Tiket Termahal di Dunia

Ini dia deretan maskapai penerbangan dengan tiket termahal di dunia, ada yang mencapai Rp671 juta untuk sekali perjalanan.


Maskapai Diminta Hati-hati saat Lewati Wilayah Udara Iran dan Israel

3 hari lalu

Ilustrasi maskapai penerbangan Cyprus Airways. AP/Petros Karadjias
Maskapai Diminta Hati-hati saat Lewati Wilayah Udara Iran dan Israel

EASA menegaskan kembali pada maskapai-maskapai agar berhati-hati saat terbang di wilayah udara Iran dan Israel buntut dari ketegangan akhir pekan lalu


Semua Moda Angkutan Lebaran 2024 di Denpasar Alami Lonjakan Penumpang

7 hari lalu

Penumpang berjalan setibanya di Terminal Kedatangan Domestik saat arus balik Lebaran di Bandara I Gusti Ngurah Rai, Badung, Bali, Rabu, 26 April 2023. Posko Idul Fitri 1444 H Bandar Udara I Gusti Ngurah Rai mencatat pada Selasa (25/4) jumlah kedatangan sebanyak 18.646 penumpang dan jumlah keberangkatan 21.165 penumpang. ANTARA FOTO/Nyoman Hendra Wibowo
Semua Moda Angkutan Lebaran 2024 di Denpasar Alami Lonjakan Penumpang

Seluruh moda Angkutan Lebaran 2024 di Denpasar, Bali dilaporkan mengalami peningkatan penumpang.